kata terima kasih. Ini memang sederhana tapi kita sering lupa mengucapkannya.... tanpa di sadari kita jarang bahkan tak pernah mengucapkan terimakasih ke ibu kita seperti saat menyiapkan makanan kita langsung makan tanpa bilang terima kasih. Saat di beri uang hanya senang dan berbicara tapi tanpa kata terima kasih... Apakah kita melupakan arti dari kehadiran ibu kita. Saat sakit ibu merawat bahkan lebih dari dokter dan mengajarkan kita banyak hal....Itulah mengapa kita harus mengucapkan terima kasih karena hanya itu yang bisa kita ucapkan. Kita takkan bisa membalas apa yang telah di lakukan seorang ibu... anak perempuan mungkin bisa karena akan menjadi seorang ibu tapi bagi pria sampai kapanpun takkan bisa merasakan jadi ibu jadi hormati ibu kita.. Dia bukan hanya seseorang yang melahirkanmu tetapi begitu penting di atas segalanya. Saya heran pada anak yang malu ketika melihat ibunya tidak sesuai yang dia inginkan.. apalagi malu memperlihatkan ke teman-temannya dan masih banyak hal lagi yang sebenarnya tidak baik buat dicontoh. Jangan pernah membentak ibu kalian dan juga menyuruhnya jika kamu masih bisa melakukan bahkan bantulah ibumu. Seburuk-buruknya atau sejahat-jahatnya ibumu, dia adalah orang yang akan menesteskan air mata ketika kamu kenapa-kenapa. Saya hanya ingin mengucapkan selamat hari IBU
I LOVE YOU MOM
IBUKU MALAIKATKU
0 comments:
Post a Comment